Minggu Dua Kehamilan: Pembuahan (Fertilisasi)

Setiap bulan, sekitar tiga sampai 10 sel telur menerima sinyal hormonal yang mengisyaratkan bahwa mereka direkrut dan mempersiapkan diri untuk proses ovulasi. Pada saat yang sama, rahim membentuk lapisan yang kaya akan darah yang disebut endometrium. Endometrium merupakan “bantalan “ yang semakin menebal setelah terjadi pembuahan (fertilisasi) yang nantinya membentuk ruangan untuk tumbuh kembang janin…

Minggu Ketiga Kehamilan: Pembuahan, Pembelahan – Kehidupan Baru Dimulai

Setelah terjadi pembuahan (fertilisasi) antara sel sperma dan sel telur, hasil fertilisasi melakukan pembelahan diri menjadi 2,4,8,16 sel yang dinamakan Morula. Terus berkembang menjadi sel yang lebih kompleks dinamakan Blastula. Sejak pembelahan awal, morula membelah di sepanjang tuba hingga mencapai rongga rahim. Semua informasi genetik telah terbentuk. Apakah sehat atau cacat, laki-laki atau perempuan telah ditentukan. …